Madu Odeng
Dengan rasa Madu Odeng inovasi lainnya dari varian rasa Siliwangi Bolu Kukus yang memiliki tiga lapisan warna yaitu lapisan atasnya coklat tua, lapisan tengahnya coklat muda, dan lapisan bawah coklat tua. Pastinya ditaburi dengan keju yang melimpah dan custard madu yang gak bikin seret saat dinikmati menjadi cita rasa istimewa persembahan dari Siliwangi Bolu Kukus.